Sebelumnya mari kita buat kesepakatan tentang unsur-unsur pada busur yang akan kita gunakan.
![]() |
| Gambar unsur-unsur busur |
Contoh:
Buatlah sebuah sudut pada garis AB di bawah ini dengan titik sudut pada A sebesar 40 derajat.
| Gambar garis AB |
Langkah-langkah Penyelesaian.
Langkah 1: Tempelkan titik pusat busur pada titik A, dan garis bawah busur nempel pada garis AB.
Perhatikan gambar :
![]() |
| Gambar langkah 1 |
Langkah 2: Cari angka 0 (nol) dari A ke B, pada gambar angka 0 terletak pada skala warna merah.
Perhatikan gambar:
![]() |
| Gambar langkah 2 |
Perhatikan gambar:
![]() |
| Gambar langkah 3 |
Perhatikan gambar:
![]() |
| Gambar langkah 4 |
Demikian cara menggambar sudut pada bagian pertama yakni menggambar sudut pada garis horizontal, di tulisan berikutnya akan dijelaskan bagaimana cara menggambar sudut pada garis vertikal.





No comments:
Post a Comment